Berikut Tempat yang Membutuhkan Penyemprotan Disinfektan Teratur

Berikut Tempat yang Membutuhkan Penyemprotan Disinfektan Teratur

Di tengah pandemi covid-19, berbagai kegiatan banyak yang dibatasi dan dialihkan di rumah. Hal tersebut membuat banyak kegiatan yang bisa dilakukan cukup dari rumah untuk meminimalisir penularan yang dapat terjadi. Agar penularan juga dapat ditanggulangi dengan lebih efektif, maka di rumah yang menjadi tempat berkegiatan tersebut perlu untuk dilakukan penyemprotan disinfektan. Anda bisa menggunakan jasa disinfeksi rumah yang dapat memberikan penyemprotan yang membantu untuk mengurangi resiko penularan virus covid-19.

Selain di rumah, beberapa tempt lainnya yang juga membutuhkan penyemprotan disinfektan secara rutin adalah:

  1. Perkantoran merupakan tempat pertama yang juga perlu untuk melakukan penyemprotan desinfektan secara teratur. Terutama bagi yang masih masuk kantor dan melakukan pekerjaan di kantor walaupun dibatasi.
  2. Sekolah juga perlu untuk disemprot disinfektan secara teratur.
  3. Komersial seperti kafe, restoran, mall, taman bermain, dan lainnya.
  4. Ruang publik seperti taman dan lainnya perlu juga menjaga resiko penularan dengan melakukan penyemprotan desinfektan secara rutin.
  5. Transportasi publik yang masih digunakan dan beroperasi, sehingga membuat penumpang tetap nyaman dan tenang ketika naik kendaraan publik tersebut.
  6. Tempat ibadah agar menjaga kekhusyu’an ketika beribadah karena sudah terbebas dari virus.
  7. Pasar juga menjadi tempat yang penting untuk dilakukan penyemprotan secara teratur.

Berbagai tempat tersebut perlu untuk melakukan penyemprotan teratur walaupun tidak banyak digunakan. Seperti sekolah atau kantor yang melakukan WFH maupun kelas secara online. Dengan melakukan penyemprotan dapat untuk mencegah penularan virus yang berbahaya. Virus corona dapat bertahan di berbagai material, sehingga perlu untuk dibersihkan dengan teratur. Oleh karena itulah berbagai tempat tersebut perlu mendapatkan penyemprotan secara rutin.

Untuk mendapatkan penyemprotan disinfektan untuk ruangan dan berbagai tempat yang telah disebutkan, Anda bisa menggunakan jasa terbaik yaitu dari PT Mitratama Cipta Selaras. Perusahaan ini menyediakan jasa desinfeksi yang mempunyai banyak keunggulan yang bisa didapatkan. Selain bisa memenuhi kebutuhan untuk berbagai tempat, penyemprotan juga dilakukan dengan peralatan yang lengkap, petugas yang dilengkapi dengan APD, dan menggunakan cairan kimia yang terdaftar.